Karina's New Skin and Several Head Icons for Mobile Legends Skin 2021
Hallo sobat Vicigers, Inilah bocoran terbaru dari skin Karina dan juga ada beberapa bocoran head icon skin baru Mobile Legends 2021 ini.
Moonton sepertinya akan segera merilis beberapa skin baru lagi dalam waktu yang akan datang. Hal ini dapat kita ketahui dari bocoran beberapa head icon skin baru MLBB.
Namun bukan hanya itu saja skin baru Karina adalah bocoran yang kemungkinan besar paling terjadi sebentar lagi.
Karena dikabarkan skin baru Karina akan rilis setelah hero tersebut revampnya telah dirilis di original server MLBB.

Tampilannya sendiri sangatlah keren, seperti gaya Saber namun yang ini dengan ciri khas Karina.