Build Benedetta Tersakit, Coba Sekarang!

Kelebihan Hero Benedetta

Build Benedetta tersakit ini bisa kamu jadikan rekomendasi ketika menggunakan hero tersebut untuk bertarung dalam pertempuran di dalam game Mobile Legends: Bang Bang.

Hero yang memiliki role sebagai Assassin ini juga perlu didukung dengna build item yang tepat. Artinya, kita jangan sampai salah atau asal pilih build Benedetta tersakit.

Karena, hal itu bisa berakibat fatal untuk permainan kamu dan tim di dalam game. Kamu yang menggunakan hero ini bisa saja menjadi beban bagi tim kalau tidak bermain dengan baik.

Baca juga: Build Ling Tersakit di Mobile Legends, Jadilah Assassin Tak Terkalahkan!

Bahkan, bisa membawa kamu dan tim dalam kekalahan. Sehingga, build Benedetta tersakit ini direkomendasikan buat kamu yang ingin bermain dan mencapai kemenangan di dalam game dari Moonton itu.

Kamu perlu memilih build yang cocok dengan skill dan karakter hero yang kamu gunakan. Sehingga, kamu bisa terus mengoptimalkan potensi hero kamu untuk bertanding di dalam game tersebut.

Sebelum mengulas tentang build Benedetta tersakit, mari kita ulas terlebih dahulu skill yang dimiliki hero dengan role Assassin ini terlebih dahulu.

Skill Benedetta

Skin Benedetta Moonblade oke.jpeg

Kita akan mengulas skill yang dimiliki sebelum build Benedetta tersakit. Hal ini diperlukan agar kita memahami betul apa saja kemampuan yang dimiliki hero ini..

Kita tentu perlu tahu apa saja skill yang dimiliki hero ini. Supaya, kita dapat bermain dengan baik ketika berhadapan dengan hero dari tim lawan.

Selain itu, dengan mengetahui skill yang dimiliki Benedetta, kita bisa menentukan waktu yang tepat untuk menyerang atau bertahan dari serangan lawan.

Baca juga: Jadwal Rilis dan Harga Skin Benedetta Moonblade MLBB

Kita juga bisa tahu skill mana yang akan kita gunakan ketika berada di dalam game. Khususnya, saat kita berhadapan dengan hero lawan.

Berikut ini skill Benedetta yang perlu kita ketahui:

Skill Pasif – Elapsed Daytime

Skill Pasif Benedetta yakni Elapsed Daytime. Hero ini akan masuk ke mode swordout ketika menekan tombol basic attack. Selanjutnya, dia perlu melepaskan tombol attack ketika sword intent miliknya sudah terisi penuh.

Hal tersebut bakal membuat hero yang satu ini blink ke arah depan yang bakal memberikan damage relatif besar hingga mecapai +200 total Physical Attack.

Baca juga: Rekomendasi Hero ML yang Bagus untuk Push Rank Season 23

Skill 1- Phantom Slash

Selanjutnya Phantom Slash yang merupakan skill 1 hero Benedetta Mobile Legends. Ketika menggunakan skill 1 miliknya, hero ini akan memanggil bayangan dirinya sendiri serta menembas pedang miliknya ke arah depan.

Hal itu bakal memberikan damage hingga sebesar 290 (+60 persen total Physical Attack). Selain itu, skill ini juga bakal menyebabkan efek slow bagi hero lawan yang terkena serangan. Efek yang diberikan mencapai sebesar 60 persen dalam wakut 0,5 detik.

Setelah itu, Benedetta pun akan berlari ke arah depan serta memberikan damage hingga mencapai 50 (+70% total physical attack).

Baca juga: 5 Tips Memainkan Lylia Gold Lane, Libas Semua Hero Gold Laner Lawan!

Skill 2 – An Eye for An Eye

Skill kedua selanjutnya yakni An Eye for An Eye. Hero yang satu ini akan melakukan blink ke arah yang sudah ditentukan. Setelah itu, dia akan mengangkat senjata yang dia miliki. Kemudian, skill itu akan memberi 300 (+80% Total Physical Attack) Physical Damage.

Benedetta akan menjad immune dengan efek crowd. Serta, memberi efek stun hingga selama 1,5 detik ke hero lawan yang menyerang.

Baca juga: 13 Cara Cepat Naik Rank Mobile Legends Terlengkap!

Skill Ultimate – Alceto: Final Blow

Alceto: Final Blow merupakan skill ultimate hero Benedetta. Hero ini bakal menyerang sekaligus blik ke arah yang telah ditentukan. Hal tersebut akan meninggalkan jejak yang membuat efek sword intent dalam waktu 2,5 detik.

Skill ini akan memberikan efek slow sebesar 20 tiap 0.2 detik dan dapat memberikan damage ke hero lawan hingga mencapai sebesar 80 (+50% Total Physical Attack).

Baca juga: Catat!! 5 Hero Hyper Carry Yang Wajib Kamu Gunakan di Januari 2022

Build Benedetta Tersakit

Skin Benedetta

Kita akan mengetahui apa saja build Benedetta tersakit. Kita perlu mengetahui build item apa saja yang harus dibeli hero ini ketika berada di arena pertarungan.

Berikut ini merupakan build Benedetta tersakit yang perlu kamu ketahui untuk bertarung di dalam game Mobile Legens: Bang Bang.

Warior Boots

Build Balmond Tersakit

Item pertama yakni Warrior Boots. Item ini perlu kamu beli pertama kali saat menggunakan Benedetta di dalam game Mobile Legends;

Dengan menggunakan item ini, maka Movement Speed dan Physical Defense dari hero yang kamu gunakan akan meningkat.

Jadi kamu perlu untuk membeli item ini saat berada di dalam game. Supaya, dapat meingkatkan dan mengoptimalakan kemampuan dari hero kalian,

Baca juga: Skin Line Anime Mobile Legends “The Aspirants” Rilis 22 Januari 2022, Kawai Banget!

Bloodlust Axe

Build Balmond Tersakit

Item kedua yang perlu kamu beli untuk menyusun Build Benedetta tersakit yakni Bloodlust Axe. Item ini masuk dalam build Benedetta tersakit karena memiliki sejumlah keguanaan.

Yakni, dapat membuat physical attack Benedetta bertambah. Kemudian, dapat membuat cooldown skill dari hero yang kamu gunakan mengalami pengurangan.

Item ini juga memberikan efek spel vamp. Efek itu cocok dengan skill yang dimiliki Benedetta.

Blade of Despair

Build Hanabi Tersakit - Blade of Despire

Item selanjutnya yang perlu kamu beli ketika menggunakan Benedetta yakni Blade of Despair (BOD).

Item ini bisa menambah Physical Attack dan juga dapat meningkatkan Movement Speed dari hero yang kamu gunakan.

Brute Force Breastplate

Build Masha Tersakit

Item selanjutnya yang perlu kamu beli ketika menggunakan Benedetta yakni Brute Force Breastplate. Item ini dapat menambah Physical Attack.

Selain itu, item ini bisa menambah kecepatan serta magic defense yang berguna untuk Benedetta.

Rose Gold Meteor

Build Fanny Tersakit

Item selanjutnya yakni Rose Gold Meteor. Kamu bisa menggunakan item ini untuk berhadapan dengan hero lawan dengan role Mage yang punya damage tinggi.

Item ini dapat menambah Physical Attack dan Physical Lifesteal. Selain itu, juga menambah 30 Magic Defense.

Queen’s Wings

Item terakhir yang perlu kamu beli ketika memakai hero ini di dalam game tersebut yakni Queen’s Wings.

Item ini dapat memberikan tambahan HP. Ketika HP hero yang kamu pakai kurang dari 40 persen, item ini akan memnbuat damage dari serangan hero lawan berkurang.


Mau Dapat Informasi Terbaru di Dunia Web-3, Game, dan Teknologi Metaverse?

Yuk isi email kamu di bawah!