Games

Watcher of Realms Code: Update Terbaru dan Cara Klaimnya

Published by
Restu Nasik Kamaluddin

Watcher of Realms Code: Update Terbaru dan Cara Klaimnya

Watcher of Realms Code adalah kode di yang bisa di-redeem untuk mendapatkan berbagai macam hadiah menarik seperti skill dust, summoning crystals, dan lain-lain.

Dengan hadiah menarik dari setiap kodenya, kamu bisa meningkatkan kekuatan dan serangan untuk menyelesaikan setiap tantangan.

Game bergenre Role Playing Game (RPG) ponsel ini jumlah pemainnya selalu bertambah sejak awal perilisan. Simak artikel ini untuk mengetahui kode Watcher of Realms hingga cara menggunakannya.

Baca Juga:

Kode Watcher of Realms Terbaru

Pertarungan di Watcher of Realms. Sumber: Play Store

Berikut ini daftar kode Watcher of Realms terbaru yang bisa kamu aktifkan untuk mendapatkan berbagai macam hadiah menarik:

  • Wor123: Mendapatkan rare summon crystal, 100 stamina, dan 5000 EXP potion (ramuan XP),
  • Wor777: Mendapatkan rare summon crystal, 20 rare skill dust, 2000 EXP Potion (ramuan XP), dan 2000 gold,
  • Wor888: Mendapatkan 30 diamonds, rare summon crystal, 2000 EXP potion (ramuan EXP), and 2000 gold,
  • welcomewor: Mendapatkan 1x rare summoning crystal, 100 Stamina, and 5000 Hero EXP Potion,
  • FrostyXmasjoy: Mendapatkan hadiah gratis,
  • Happy2025WoR: Mendapatkan hadiah gratis,
  • Worlaunch713: Mendapatkan rare summon crystal, 100 stamina, and a 5000 EXP potion,
  • Wor601: Mendapatkan rare summoning Crystal 3x, 100 diamond, 50000 gold,
  • HappyGaming24: Mendapatkan hadiah secara acak,
  • WORAppex: Mendapatkan 100 diamond,
  • CongratsIvyYT25K: Mendapatkan hadiah gratis.

Code Watcher of Realms yang Expired

Watcher of Realms Android. Sumber: Play Store

Kamu juga perlu tahu daftar kode Watcher of Realms yang sudah expired atau tidak bisa kamu pakai lagi, simak daftarnya di bawah ini:

  • THANKFUL2024,
  • Flames1ofdesire,
  • HappyLizardDay,
  • Heavens1Equal,
  • FrostyXmasjoy,
  • YTB100kFans,
  • BestWishes2024,
  • HolidayCheerXmas,
  • Capricious8Love,
  • loginnfreedraws,
  • getreadytocelebrate,
  • wor24easter,
  • BRP42S22228,
  • MorriganTheSamaritan,
  • Facebook100kFans,
  • Thanks2024giving,
  • happyeaster,
  • WORYTBFANS5K,
  • WORDCFANS10K,
  • WORFBFANS20K,
  • HEX1TWYLA,
  • PlayWoR2024,
  • LordPhineas11,
  • LustFanwork,
  • paintanegg,
  • HellHades2024HNY,
  • LuvBloom24,
  • THXGIVE,
  • Firstmet24,
  • sailthe7seas,
  • tiearibbon,
  • 2023BestWishes,
  • ANEA693,
  • TG20231123,
  • Thanksgiving.

Cara Redeem Code Watcher of Realms

Bos di Watcher of Realms. Sumber: Play Store

Jika sudah tahu kumpulan kode game RPG Watcher of Realms, maka kamu harus tahu cara untuk mengaktifkannya. Simak langkah-langkah di bawah ini:

  1. Kamu harus login ke dalam game terlebih dahulu;
  2. JIka sudah, pilih tab “Profil” (ada di pojok kiri atas layar);
  3. Lalu, kamu klik menu “Settings” atau “Pengaturan”;
  4. Pilih dan klik simbol “Kunci” yang terdapat tulisan “Redeem Code”;
  5. Di kolom redeem, kamu tinggal memasukkan kode yang ingin diaktifkan;
  6. Lalu, pilih dan klik “OK”;
  7. Selesai, kamu bisa mendapatkan hadiah secara otomatis dari kode yang sudah di-redeem;

Catatan: Kamu harus mengetik code dengan teliti, perhatikan huruf kapital dan angka yang ada di dalam code.

Penyebab Code Watcher of Realms Tidak Aktif

Koleksi di Watcher of Realms. Sumber: Play Store

Biasanya ada dua hal yang menjadi penyebab kalau kode Watcher of Realms tidak kamu redeem, antara lain.

  • Salah mengetik code: Ada kesalahan pada huruf kapital dan angka yang ada di dalam kode,
  • Kode sudah expired: Kode sudah memasuki masa expired, sehingga tidak bisa kamu aktifkan kembali.

Jadi, selalu update informasi terbaru seputar kode yang masih aktif dan jangan sampai salah mengetik kodenya. Dengan begitu, kamu bisa mendapatkan hadiah secara gratis.

Cara Mendapatkan Informasi Code Watcher of Realms

Discord Watcher of Realms. Sumber: Offcial Site

Tidak ada yang tahu informasi pasti tentang kumpulan kode Watcher of Realms terbaru yang bisa kamu pakai. Oleh sebab itu, supaya tidak ketinggalan informasi, kamu harus pantau Facebook dan Discord resminya.

Dari media sosial itulah, akan ada berbagai macam update terbaru seputar Watcher of Realms, mulai dari patch hingga code.

Baca Juga:

Demikian pembahasan tentang Watcher of Realms Code, semoga bermanfaat dan memudahkan kamu untuk mengaktifkan atau menggunakan daftar kode yang masih aktif.

Yuk top up game dan belanja produk digital dengan harga termurah dan tercepat hanya di VCGamers Marketplace!

Restu Nasik Kamaluddin