×Scroll ke bawah untuk melanjutkan

Link Download Mod BUSSID Jalan Banjir

Tidak hanya bisa memodifikasi kendaraan, mod BUSSID juga bisa mengubah medan jalan menjadi ekstrim dengan adanya banjir.
Mod BUSSID jalan banjir
Mod BUSSID jalan banjir. Source: Andreas Gaming/Youtube

Link Download Mod BUSSID Jalan Banjir

Tidak hanya bisa memodifikasi kendaraan, mod BUSSID juga bisa mengubah medan jalan menjadi ekstrim dengan adanya banjir.

Umumnya, jalur yang dilewati pemain dalam game ini adalah jalanan beraspal yang mulus dengan beberapa kendaraan lain yang lalu lalang.

Kamu bisa mengubah jalur yang aman dan tenang tersebut menjadi lebih ekstrim dengan menghadirkan genangan air yang tinggi atau banjir.

Untuk kamu yang bosan dengan tampilan jalur saat ini, ayo coba unduh mod BUSSID jalan banjir dalam artikel berikut ini!

Baca juga:

Apa Itu Mod BUSSID?

Mod BUSSID jalan banjir
Mod BUSSID. Source: Andreas Gaming/Youtube

Sebelum masuk ke topik utama, kamu mungkin bertanya-tanya apa itu mod BUSSID. Mod memiliki fungsi untuk mengubah atau memodifikasi suatu komponen dalam aplikasi atau game.

Mod bisa menambahkan konten-konten yang sebelumnya tidak pernah ada dalam game. Sehingga, pemain dapat merasakan pengalaman bermain yang lebih luas dan seru.

Sama seperti game lainnya, BUSSID juga memiliki dukungan untuk mengaplikasikan mod. Ada berbagai macam mod yang bisa pemain gunakan dalam game ini.

Mod tersebut dapat kamu gunakan untuk mengubah tampilan dari kendaraan maupun memodifikasi jalur yang akan kendaraan lewati.

Link Download Mod BUSSID Jalan Banjir

Mod BUSSID jalan banjir
Link download mod jalan banjir. Source: Andreas Gaming/Youtube

Jalan banjir bagi kebanyakan orang di dunia nyata tentu menjadi kondisi yang sangat mengganggu, terlebih jika terjadi pada jam-jam sibuk.

Kondisi jalan yang terendam air juga bisa membahayakan para pengendara karena membuat mereka tidak dapat melihat lubang atau jalan yang rusak. Hal ini berpotensi untuk membuat mereka terjatuh.

Efek negatif lainnya adalah kemungkinan kerusakan pada mesin kendaraan akibat adanya air yang masuk ke dalam mesin dan mengganggu fungsinya.

Jika kamu ingin merasakan pengalaman berkendara di jalanan banjir tanpa merusak apapun, kamu wajib mengunduh beberapa mod jalan banjir dan ekstrim berikut ini:

  1. Mod BUSSID jalan banjir: Link Download
  2. Mod BUSSID jalanan becek (versi 1): Link Download
  3. Mod BUSSID jalanan becek (versi 2): Link Download
  4. Mod BUSSID jalan banyak lumpur: Link Download
  5. Mod BUSSID jalan ekstrim ke daerah pertambangan: Link Download

Cara Mengaktifkan Mod BUSSID Jalan Banjir

Mod BUSSID jalan banjir
Cara instal mod jalan banjir. Source: Andreas Gaming/Youtube

Bagaimana cara mengaktifkan mod jalan banjir di BUSSID? untuk kamu yang baru pertama kali memasang mod dalam game ini, ayo ikuti langkah-langkahnya!

Hal pertama yang harus kamu lakukan adalah memastikan perangkat memiliki penyimpanan yang cukup sebelum menginstal mod.

Selanjutnya, pilih mod jalan banjir dan ekstrim yang ingin kamu gunakan. Tunggu hingga unduhan selesai dan file tersimpan di HP.

Pergilah ke File Manager dan buka menu “Penyimpanan Internal“. Biasanya, file mod BUSSID akan berada dalam folder “Download“.

Jika kesulitan untuk menemukan filenya, kamu hanya perlu mengecek nama dari file mod di unduhan browsermu dan mengetikkannya di kolom pencarian.

Setelah kamu menemukan file mod yang sudah kamu unduh, salin file tersebut dan pindahkan ke folder “BUSSID“. Cari folder lain dengan nama “Folder Mods” dan letakkan file mod jalan banjir kedalamnya.

Sekarang masuklah kedalam game BUSSID dan pilih menu Garasi yang terletak pada bagian kiri layar hpmu. Impor file mod sesuai dengan yang sudah kamu unduh.

Selesai, kamu sudah bisa menggunakan mod jalanan banjir di BUSSID. Bagaimana, tertarik mencoba suasana berkendara saat tengah banjir? coba modnya sekarang juga.

Baca juga: 

Untuk kamu yang sedang mencari tempat top up kebutuhan game kesayangan atau produk digital yang murah, aman dan terpercaya, yuk top up di VCGamers Marketplace aja.


Mau Dapat Informasi Terbaru di Dunia Web-3, Game, dan Teknologi Metaverse?

Yuk isi email kamu di bawah!