×Scroll ke bawah untuk melanjutkan

Kode Fruit Battlegrounds Oktober 2024

Ada beberapa kode Fruit Battlegrounds yang bisa kamu gunakan pada Oktober 2024 untuk mendapatkan hadiah seperti SHINE790K dan GLITTER780K.
Kode Fruit Battlegrounds Oktober 2024 Terupdate
Kode Fruit Battlegrounds Oktober 2024 Terupdate. Sumber: YouTube/Universal Panther

Kode Fruit Battlegrounds Oktober 2024

Fruit Battlegrounds merupakan salah satu game Roblox yang melibatkan banyak karakter anime di dalamnya. Adapun, game ini menyusung konsep seperti One Piece. Dimana, kamu harus mendapatkan buah iblis untuk mendapatkan kemampuan khusus.

Agar bisa mendapatkan buah iblis, kamu harus mendapatkannya melalui sistem gacha yang membutuhkan sejumlah gems. Akan tetapi, kamu bisa mendapatkan ratusan gems secara gratis apabila menggunakan beberapa kode di bawah ini.

Lantas, apa saja kode Fruit Battlegrounds yang bisa kamu gunakan pada bulan Oktober 2024? Temukan jawabannya melalui artikel ini. Simak hingga tuntas, ya!

Baca juga:

Sekilas Tentang Game Fruit Battlegrounds di Roblox

kode fruit battlegrounds
Sekilas Tentang Game Fruit Battlegrounds di Roblox. Sumber: YouTube/Universal Panther

Sebelum mengetahui kode tersebut, kamu harus mengenal secara singkat tentang game besutan Popo yang satu ini.

Secara singkat, Fruit Battlegrounds merupakan game pertempuran yang terinspirasi dari anime One Piece. Di dalam game ini, kamu harus menemukan dan menggunakan berbagai jenis buah iblis agar bisa mendapatkan kemampuan unik, seperti mengendalikan api, membuat ledakan, hingga menyerang dari udara.

Lebih lanjut, kamu bisa mengeksplorasi dunia yang sangat luas sembari bertarung dengan pemain lain untuk mendapatkan EXP tambahan sebagai syarat menaikkan level karakter.

Setiap kali karakter yang kamu miliki mendapatkan kenaikan level, maka beberapa skill akan terbuka dan bisa kamu gunakan saat bertarung melawang pemain lain.

Kode Fruit Battlegrounds Oktober 2024

kode fruit battlegrounds
Kode Fruit Battlegrounds Oktober 2024. Sumber: YouTube/Universal Panther

Mengutip GameRant, berikut adalah beberapa kode Fruit Battlegrounds yang bisa kamu gunakan pada Oktober 2024 untuk mendapatkan gems secara gratis:

  • SHINE790K: Gunakan untuk mendapatkan 500 gems,
  • NANAPoCALYPSE: Gunakan untuk mendapatkan 2.500 gems,
  • GLITTER780K: Gunakan untuk mendapatkan 500 gems,
  • OMGREBOTAGAIN: Gunakan untuk mendapatkan 300 gems,
  • 4BUDANCY: Gunakan untk mendapatkan 300 gems,
  • SORRY4DELAY: Gunakan untuk mendapatkan 500 gems,
  • 770KWOW!: Gunakan untuk mendapatkan 500 gems,
  • NEWBOUNTYERA!: Gunakan untuk mendapatkan 400 gems,
  • HOWLINGFALL!: Gunakan untuk mendapatkan 200 gems,
  • LVLBUFFHYPE: Gunakan untuk mendapatkan 350 gems,
  • SM4LLFRY: Gunakan untuk mendapatkan 500 gems,
  • HAHA740K!: Gunakan untuk mendapatkan 500 gems,
  • 760KISKRAZY: Gunakan untuk mendapatkan 500 gems,
  • 750KINSANE!: Gunakan untuk mendapatkan 500 gems,
  • RIGHT720: Gunakan untuk mendapatkan 500 gems,
  • 710KOMG!!: Gunakan untuk mendapatkan 500 gems,
  • BAM700K: Gunakan untuk mendapatkan 300 gems,
  • OPEN690K!: Gunakan untuk mendapatkan 500 gems,
  • SCORCHINGSUMMER: Gunakan untuk mendapatkan 500 gems,
  • BIGB1RD: Gunakan untuk mendapatkan 400 gems,
  • 3LAPSED!: Gunakan untuk mendapatkan 350 gems,
  • SORRYMOBILE: Gunakan untuk mendapatkan 200 gems.

Cara Redeem Kode Fruit Battlegrounds di Roblox

kode fruit battlegrounds
Cara Redeem Kode Fruit Battlegrounds di Roblox. Sumber: YouTube/Tirtzton

Lebih lanjut, berikut adalah beberapa langkah mudah yang bisa kamu lakukan untuk melakukan redeem pada kode di atas:

  1. Luncurkan game Fruit Battlegrounds melalui platform Roblox,
  2. Pada menu utama pilih “spin fruit”;
  3. Pada bagian pojok kiri layar, pilih tab “codes”;
  4. Masukkan beberapa kode di atas;
  5. Pilih “redeem”;
  6. Jika kode yang kamu masukkan benar, maka hadiah akan langsung didapatkan.

Penyebab Kode Redeem Tidak Bisa Digunakan

Penyebab Kode Redeem Tidak Bisa Digunakan
Penyebab Kode Redeem Tidak Bisa Digunakan. Sumber: YouTube/Tritzton

Sementara itu, ada beberapa alasan mengapa kode redeem di atas tidak bisa kamu gunakan. Di antaranya:

Kedaluwarsa

Perlu kamu ketahui, beberapa kode di atas memiliki batas waktu penukaran. Sehingga, jika kamu melakukan redeem melewati batas waktu, maka akan muncul status “kode expired’.

Oleh karena itu, penting bagi kamu untuk melakukan redeem secepat mungkin saat kode tersebut didapatkan.

Salah Penulisan

Jika status kode menunjukan “kode invalid”, hal tersebut menandakan bahwa kamu melakukan kesalahan saat penulisan. Pastikan agar kamu menulis kode sesuai dengan besar-kecil atau kombinasi huruf.

Kuota Terbatas

Selain memiliki batas waktu, tidak menutup kemungkinan bahwa kode di atas juga memiliki batas kuota. Jika kuota sudah terpenuhi, maka kamu tidak bisa lagi menggunakan kode redeem tersebut untuk mendapatkan hadiah.

Eksklusif untuk Wilayah Tertentu

Terakhir, beberapa kode juga sengaja dirilis hanya untuk wilayah tertentu. Jika kamu mengalami kegagalan saat melakukan redeem, bisa dipastikan bahwa kamu berlokasi di luar wilayah yang sudah ditentukan.

Baca juga:

Dengan mengetahui beberapa kode di atas, kamu bisa mendapatkan ribuan gems secara gratis untuk melakukan gacha dan mendapatkan beragam buah iblis.

Top up Robux Roblox murah dan cepat hanya di VCGamers Marketplace!


Mau Dapat Informasi Terbaru di Dunia Web-3, Game, dan Teknologi Metaverse?

Yuk isi email kamu di bawah!