Item build Khufra terkuat 2022 ini bisa kamu gunakan di dalam game. Kamu bisa menggunakan item build Khufra ini sebagai rekomendasi untuk bertarung di dalam game Mobile Legends: Bang Bang.
Khufra merupakan hero dengan role sebagai Tank. Dia kerap digunakan para player di dalam game Mobile Legends.
Kamu bisa memilih sejumlah item yang tersedia di dalam game Mobile Legends. Tapi, hal itu tentu akan berdampak pada permainan kamu di dalam game.
Baca juga: Intip! Build Karrie Ala Pro Player di Season 23
Jika kamu benar dalam membeli item build Khufra terkuat, maka permainan hero yang kamu gunakan tidak akan ada tandingannya. Pun demikian ketika kamu salah. Hal yang tidak kamu inginkan bsia saja terjadi.
Kamu bisa menjadi beban di dalam tim karena salah membeli item build bisa membuat serangan atau pertahanan kamu kurang optimal.
Oleh karena itu kamu harus memilih item build Khufra terkuat agar bisa menang ketika bertarung dengan hero lawan di dalam game.
Skill Khufra Mobile Legends
Khufra memiliki sejumlah skill di dalam game. Untuk menentukan item build Khufra terkuat, kamu juga harus dapat memahami skill dari hero tank ini.
Dengan memahami skill Khufra, kita akan lebih gampang menggunakannya di dalam game. Tentunya dengan memperhatikan sejumlah hal.
Seperti, berada di lane yang paling cocok serta menyerang dan bertahan pada waktu yang paling tepat.
Selain itu, juga komunikasi dengan player satu tim dengan baik agar bisa menentukan strategi permainan terbaik yang bisa kita lakukan.
Langsung saja, mari kita ulas skill Khufra Mobile Legends.
Pasif – Spell Curse
Skill Pasif Khufra adalah Spell Curse. Basic Attac Khufra akan semakin kuat. Jangkauan serangan dari Khufra juga semakin jauh.
Selain itu, dia juga akan memberikan Magic Damage sebesar +120% Total Physical ATK) + 6 persen dari Max HP target.
Basic Attack Khufra juga akan menyebabkan efek slow jika mengenai target. Efek Slow yang diberikan itu sebesar 30 persen dalam waktu 1.5 detik. Selain itu, juga akan memulihkan Max HP Khufra hingga mencapai 8 persen.
Selain itu, Cooldown Spell Curse Khufra akan berkurang 4 detika saat menggunakan Skill yang menyebabkan efek Crowd Control ke hero lawan.
Baca juga: Vale Mobile Legends, 6 Hal Positif Dan Negatifnya Saat Match
Skill 1 – Tyrant’s Revenge
Skill 1 Khufra adalah Tyrant’s Revenge. Saat kamu gunakan skill ini, hero tersebut akan menarik perban di lengannya. Setelah itu, dia akan melompat ke arah yang sudah ditentukan sebelumnya.
Serangan itu memberikan Physical Damage sebesar 50 ditambah dengan 7( +1% Physical ATK Tambahan) dari Max HP-nya pada semua unit lawan yang berada di jalurnya.
Khufra akan berhenti saat dia sudah melompat ke jarak yang paling jauh atau mengenai hero lawan.
Kemudian, memberikan Physical Damage yang setara dengan 50 ditambah 7(+1% Physical ATK Tambahan) dari Max HP yang dia punya. Lalu, menyebabkan efek Airborne selama 1.1 detik.
Baca juga: Hero Counter Ling MLBB, Keluarkan Dari Kudanya!
Skill 2 – Bouncing Ball
Kemudian, Skill 2 Khufra adalah Bouncing Ball. Saat kamu menggunakan skill ini, Khufra akan memakai perban untuk membungkus dia menjadi Magic Bouncing Ball.
Nantinya, hal itu akan membuat Physical & Magic Defense Khufra meningkat hingga sebesar 30 persen.
Hero lawan akan terkena efek Airborne saat menggunakan skill blink untuk lewat dari Khufra.
Magic Bouncing Ball akan memberikan Magic Damage saat menyentuh tanah yang setara dengan 50 ditambah dengan 3 (+2% Physical ATK Tambahan) yang berasal dari Max HP yang dia punya.
Selain itu, juga memberikan efek Slow pada hero lawan hingga sebesar 80% dalam durasi 0.2 detik.
Skill Ultimate – Tyrant’s Rage
Selanjutnya, skill ultimate Khufra yakni Tyrant’s Rage. Dia akan menarik hero lawan ke arah depan serta memberikan sebesar 300 (+100% Total Physical ATK) (Physical Damage). Skill itu juga menyebabkan hero lawan terkena efek Slow dalam durasi 1.25 detik.
Hero lawan yang terkena skill ini dan menabrak tembok akan mendapatkan tambahan Physical Damage yang setara dengan 150 persen Damage Skill.
Setelah itu, mereka juga akan terkena efek Stun yang sebelumnya efek Slow.
Build Khufra Terkuat 2022
Setelah mengetahui skill yang dia miliki, kita akan mengulas build Khufra terkuat. Berikut ini build Khufra yang perlu kamu ketahui.
Builf Khufra ini bisa bisa kamu gunakan untuk mengatasi kekurangan dan juga mengoptimalkan potensi hero kamu. Build Khufra tersakit ini dilansir dari laman resmi Mobile Legends. Yuk disimak!
Cursed Helmet
Item yang perlu kamu beli yakni Cursed Helmet. Kamu perlu membeli item ini untuk meningkatkan HP dan Magical Defense.
Cursed Helmet perlu kamu beli ketika menyusun item build Khufra terkuat.
Item ini mempunyai Pasif Unik-Burning Soul yang akan memberikan sebesar 1% Magic Damage per detik yang setara dengan Max HP lawan di sekitar.
Damage tersebut akan meningkat hingga mencapai 50 persen ke Minion.
Warrior Boots – Conceal
Item selanjutnya yang perlu kamu beli yakni Warrior Boots. Item ini dapat memberikan tambahan Movement Speed hingga sebesar 40 dan Physical Defense sebesar 22.
Oracle
Item selanjutnya yakni Oracle. Kamu perlu membeli item ini untuk menyusun item build Khufra.
Item ini juga mempunyai Pasif Unik-Bless. Pasif unik item ini dapat membuat Shield Absorption dan HP Regen meningkat 30%
Immortality
Item selanjutnya yang perlu kamu beli yakni Immortality. Kamu juga perlu membeli item ini saat menyusun item build Khufra terkuat.
Imortallity memiliki Pasif Unik-Immortal. Hero kamu akan Resurrect 2.5 detik ketika tereliminasi.
Dia juga akan mendapatkan sebesar 16% HP dan Shield yang bisa menyerap hingga sebesar 220-1200 Damage.
Hal ini berskala dengan Level dari hero tersebut. Selain itu, Shield akan bertahan hingga mencapai 3 detik. Efek ini pun mempunyai Cooldown dalam waktu selama 210 detik.
Dominance Ice
Item build Khufra terkuat selanjutnya yang diperlukan yakni Dominance Ice. Item ini akan memberikan tambahan Physical Defense hingga 90.
Dominance Ice mempunyai Pasif Unik-Arctic Cold. Pasif unik ini juga akan membuat Shield dan HP Regen Hero lawan berkurang sebesar 50% dan Attack Speed hingga 30 persen.
Guardian Helmet
Item Build Khufra terkuat selanjutnya yang perlu kamu beli yakni Guardian Helmet. Item ini akan memberikan 1550 HO dan 100 HP Regen.
Pasif Unik-Recovery dari item ini akan membuat Memulihkan 1.5%-3.5% dari Max HP Hero setiap detik. (Setiap Kill atau Assist meningkatkannya sebesar 0.25%, termasuk Kill dan Assist sebelum pembelian.) Efek ini akan hilang dalam 5 detik setelah menerima Damage.