Games

Hero yang Cocok Menggunakan DHS ML, Bikin Musuh Kesal!

Published by
Jabal

Item DHS ML adalah item yang sering dipilih player Mobile Legends untuk memperkuat hero mereka gunakan untuk bertarung dengan hero lain di Land of Dawn.

Setiap hero di dalam game Mobile Legends tentunya membutuhkan item untuk mengoptimalkan performa hero mereka di dalam game.

Salah satu item yang kamu ada di dalam game tersebut yaitu Demon Hunter Sword (DHS). DHS biasanya digunakan oleh hero dengan role Marksman dan Fighter sering menggunakan item ini. 

Lantas, hero mana sajakah yang cocok menggunakan item DHS ML? Silahkan lanjut ke bawah, ya bro!

Baca juga: Daftar Hero Tank Terkuat 2023 Mobile Legends Season 28!

Daftar Hero yang Cocok Menggunakan DHS

Demon Hunter Sword

Ada beberapa hero yang sangat cocok sekali menggunakan item ini. Hal ini tentunya tidak terlepas dari manfaat Demon Hunter Sword bagi hero.

Dengan menggunakan item ini, hero kamu akan mendapatkan tambahan +35 Physical Attack dan tambahan +25 Attack Speed.

Selain itu, yang terpenting dari item ini yaitu adalah Pasif Unik – Devour. Di mana, Basic Attack dapat membuat HP lawan berkurang 9% dari jumlah HP sebagai Physical Damage.

Dengan adanya item ini, hero kamu dapat bertahan lebih lama saat teamfight. Kecepatan serangan kamu juga akan mengalami peningkatan dengan tambahan attack speed yang ada.

Sehingga, item ini akan membantu hero kamu semakin kuat dan dapat memberikan serangan yang menyakitkan.

Kali ini kita akan mengulas beberapa hero yang cocok untuk menggunakan item ini. Siapa saja mereka? Mari kita simak!

Beatrix

Beatrix

Beatrix merupakan hero Marksman yang membutuhkan beberapa item untuk mengoptimalkan attack speed hingga serangannya.

Dengan menggunakan DHS, Beatrix akan mendapatkan tambahan Physical Attack sebesar+35 dan Attack Speed hingga 25.

Selain itu, item ini akan menambahkan sebanyak 60 damage pada monster dan memberikan damage 9 persen sisa HP, yang berarti berapapun HP musuh akan hilang setiap kali terkena silence saat mengenai musuh. 

Kimmy

Kimmy. Source: Mobile Legends

Hero selanjutnya yang cocok menggunakan item ini yaitu Kimmy. Hero dengan role Marksman/Mage ini ini memiliki role sebagai sniper dengan banyak kekhasan seperti farming di awal permainan karena tipe magic damage.

Di mana, serangan Kimmy dapat mengeliminasi hero lawan hanya dengan satu pukulan. 

Empat skill yang diandalkan adalah Energy Conversion, Chemical Repair, Max Charge, dan Chemist’s Instinct. Kimmy adalah salah satu hero dengan kesulitan besar. 

Nah, DHS adalah hal pertama yang sangat cocok untuk Kimmy. Item ini bisa dibilang sangat penting karena dapat membantu attack speed dari hero ini.

Damage HP dan item life ini juga sangat bagus untuk MM seperti Kimmy. Item ini sebagai build pertama untuknya. 

Claude

Claude. Source: Mobile Legends

Claude cocok untuk menggunakan Demon Hunter Sword karena dia memiliki keterampilan tempur yang hebat. Selain itu, 

DHS adalah item build Claude yang tidak perlu diganti. Item ini wajib digunakan karena akan memberikan damage dengan attack speed-nya.

Wanwan

Wanwan. Source: VCGamers.

Demon Hunter Sword cocok untuk meningkatkan attack speed Wanwan dan bisa dikombinasikan dengan skill ultimate. Skill Wanwan akan mengincar hero manapun yang ada di dekatnya.

DHS cocok kalau kamu kombinasikan dengan Corrosion Scythe. Apalagi jika hero yang kamu lawan adalah hero yang kuat seperti tank atau tentara, efek dari DHS ini akan lebih efektif.

Baca juga: Rekomendasi Build Hanabi Revamp Tersakit 2023

Hanabi

Hanabi. Source: VCGamers.

Seperti Wanwan, Hanabi juga mempunyai attack speed yang sangat tinggi dengan item ini. Sehingga, akan membuat hero ini semakin berbahaya.

DHS yang memberikan tambahan physical attack dan attack speed sangat penting untuk hero yang memiliki sumber damage berupa physical attack. 

Jika kamu membeli item ini, kamu akan mendaptkan pasif spesial bernama Devour. Devour memberikan dua efek sekaligus yaitu damage serangan dari HP musuh.

Baca juga: Update Beatrix Nerf, Build Kecepatan Serangan Baru!

Jangan lupa Top Up Diamonds Mobile Legends hanya di VCGamers Marketplace sekarang juga!

Jabal