Kepopuleran game Mobile Legends atau ML sudah tak terbendung lagi. Jumlah pemain hariannya pun sangat banyak, melebihi pendahulunya, DOTA dan juga League of Legends. Salah satu yang paling sering dicari dari game Mobile Legends adalah Cara reedem kode ML.
Reedem kode ML dilakukan untuk mendapatkan skin gratis, ataupun hadiah dalam bentuk tiket harian. Serta, koin yang difungsikan untuk membeli hero di menu shop.
Karena sistem game ML adalah MOBA pay to win, yang mengharuskan pemain untuk membeli item-item, ataupun skin untuk mendapatkan stats tambahan yang berguna di dalam game, maka, penting untuk diketahui bagaimana cara mendapatkannya secara gratis.
Cara paling mudah dan banyak dilakukan adalah dengan melakukan reedem kode Mobile Legends yang bisa kamu dapatkan dari berbagai event.
Tak hanya itu, kamu juga bisa mendapatkan reedem kodenya dari pro player yang melakukan streaming, dan membagikannya secara cuma-cuma.
Artikel ini akan membahasnya secara khusus untukmu, para gamers Mobile Legends yang suka mencari redeem kode ML.
Baca juga: 5 Item Counter Mage Mobile Legends Paling Ampuh
Cara Redeem Kode ML
Untuk menebus kode ML, Vicigers harus memperhatikan beberapa langkah berikut. Pertama, kalian harus mengunjungi situs laman resmi dari game ML, di m.mobilelegends.com/en/codexchange, lewat mesin pencarian Google.
Setelahnya, masukan kode redeem Mobile Legends yang sudah kamu dapatkan di kolom redemption code yang ada di atas, dengan logo kaca kaca pembesar.
Tuliskan ID ML mu di sana. Jika berhasil, layar ponselmu akan mendapatkan pop up menu dengan pernyataan selamat, karena telah menukarkan kode redeemnya.
Masuk ke aplikasi ML untuk mengecek hadiah yang sudah terikirim, di menu Mail. Hadiah ini akan masuk kedalam akunmu dalam bentuk kode verifikasi.
Salinlah kode tersebut dan masukan di kolom yang diminat. Klik redeem di kanan bawah.
Setelah memasukan kode tersebut, jika kamu berhasil menukarkannya, hadiah akan masuk kedalam menu mail. Kembali lagi ke menu yang sama seperti sebelumnya, dan segera klaim hadiah tersebut.
Jika gagal, berarti kode redeem ML yang kamu masukan sudah kadaluarsa.
Ketentuan Redeem
Terdapat beberapa ketentuan yang harus kamu ikuti, ketika menukarkan kode ML.
Perama, Moonton membatasi penukaran satu kode untuk satu akun, dengan masa aktif yang terbatas.
Pengguna dari negara yang berbeda, dengan negara asal kode, tak bisa memasukannya ke akun mereka.
Bagaimana Cara Mendapatkan Redeem Kode ML
Kamu dapat memantau media resmi ML, seperti akun Instagramnya, ataupun TikTok, untuk mendapatkan informasi terbaru, mengenai redeem kode ML.
Manfaatkan momen hari-hari besar, biasanya pihak Moonton akan melakukan giveaway pada waktu-waktu tertentu. Seperti hari Ramadhan yang akan datang dalam beberapa hari lagi.
Selain itu, kamu juga bisa memantau live streaming pertandingan resmi Mobile Legends yang kerap kali bagi-bagi redeem kode secara gratis, dalam rangka menaikkan viewers. Pastikan, kamu menontonnya sedari awal.
Deretan Kode Redeem ML 8 Maret 2024
Pada hari Jumat, 8 Maret 2024 ini, penulis sudah menghimpun 10 redeem kode ML dari berbagai sumber yang terpercaya.
Namun, kalian harus cepat, karena satu kode hanya berlaku untuk satu akun saja.
Kode tersebut di antaranya adalah:
- MLBBDNU32POK
- MLBBD29KEDY3
- MLBB349WJKFR
- MLBSDCT328DU
- MLBSDVY23O2Q
- MLBBSD3687ID
- MLBBD7928DW2
- MLBBF80IJREW
- MLBB89089U3I
- MLBB9BTIWQ3D
Itulah beberapa redeem kodenya. Semoga beruntung, ya, Vicigers!
Baca juga: Daftar Skin Hanabi Mobile Legends dari Season ke Season
Top up diamond Mobile Legends hanya di VCGamers Marketplace. Dapatkan promo ramadhan di setiap transaksimu! Kunjungi segera!