×Scroll ke bawah untuk melanjutkan

Cara Menaikan dan Penghitung WR Mobile Legends

Penghitung WR Mobile Legends, WR Mobile Legends adalah singkatan dari Win Rate, dan memiliki arti presentasi kemenangan pemain.
penghitung wr
Source: Youtube

Kamu tentu ingin tahun apa itu penghitung WR atau Winrate. Karena, WR merupakan salah satu hal penting di dalam game Mobile Legends jika kamu ingin bergabung atau ingin menerima seseorang join ke dalam squad kamu.

WR dapat memberikan gambaran tentang statistik penilain yang kamu peroleh selama bermain MLBB pada satu season tersebut.

Dengan mempunyai winrate baik bisa juga membuat tampilan akun Mobile Legends kamu semakin bagus dan nyaman untuk dilihat.

Mungkin kamu juga penasara dengan apa itu penghitung wr dan juga cara menaikkan wr?

Nah simak penjelasannya berikut ini ya!

Baca juga: Cara Menaikkan Skor Kredit ML, Cepat Banget!

Win rate atau WR Mobile Legends

penghitung wr
Source: Youtube

WR Mobile Legends adalah singkatan dari Win Rate, dan memiliki arti presentasi kemenangan pemain dalam game Mobile Legends: Bang Bang ini.

Win rate adalah sebutan yang digunakan untuk melihat hasil persentase pertandingan menggunakan satu hero atau statistik akun bisa dilihat dari peluang kemenangannya.

Persentase ini adalah salah satu unsur penting yang diperhitungkan bagi para top player.

Semakin tinggi tingkat kemenangan, semakin mudah bagi pemain untuk memperkirakan tingkat kemenangan tim melawan musuh.

Apabila seorang pemain sering menggunakan hero dengan tingkat kemenangan yang tinggi, itu menunjukkan bahwa pemain tersebut semakin mahir menguasai permainan dengan hero tersebut.

Persentase bisa dilihat dari tim yang menang atau kalah dalam rasio pertandingannya.

Di game ML ini, win rate dibagi menjadi dua, yaitu wis rate pada tiap hero yang digunakan dan wis rate dalam bermain menggunakan semua hero yang dimiliki.

Baca juga: Cara Mudah Logout dan Login Mobile Legends 2023

Cara Cek WR Mobile Legends

Kamu bisa melakukan cek WR hero secara otomatis melalui beberapa situs/tools di google.

Situs penghitung wr ini akan membantu kamu untuk menghitung berapa pertandingan yang harus dimenangkan agar bisa mendapat win rate ML tinggi.

Situs tersebut bisa dibilang cukup mudah untuk digunakan, jadi tidak akan membuat orang bingung saat pertama kali menggunakan.

Kalkulator penghitung wr ini digunakan untuk menghitung jumlah kemenangan yang wajib diraih agar WR Mobile Legends kamu sesuai target.

Baca juga: Hero Mobile Legends yang MVP

Cara Menghitung WR Mobile Legends

penghitung wr
Source: Youtube
  1. Login ke game Mobile Legends: Bang Bang yang ada di Handphone
  2. Setelah masuk dalam Lobby game, kliklah profil akun pada bagian ujung kiri bagian atas
  3. Lalu, pilihah kolom Battlefield
  4. Pilihlah Statistik, lalu klik semua Season
  5. Lihatlah win rate di bentuk bula yang berwarna kuning

Di semua kolom season, terdiri dari jumlah pertandingan yang sudah dimainkan dengan tanda bula warna ungu, win rate dengan tanda bula bentuk kuning, dan MVP bentuk bula warna hijau.

Selain itu, dilengkapi pula dengan berbagai statistik dan beberapa istilah pertandingan.

Lalu, ditambah dengan statistik bentuk heksagonal dengan elemen Push, Daya Tahan Hidup, KDA (Kill Death Assist), Team Fight, Damage, dan Farm.

Ada juga cara yang bisa kamu lakukan untuk menaikan winrate Mobile Legends dengan memenangkan banyak pertandingan.

Selain memenangkan banyak pertandingan, dibawah ini akan dijelaskan beberapa cara untuk menaikan winrate Mobile Legends yang bisa kamu terapkan.

Baca juga: Cara Main Mobile Legends Offline 2023

Cara Menaikan Win Rate Mobile Legends

Meningkatkan Skill

Cara paling dasar untuk menaikkan win rate ML adalah dengan meningkatkan skill terlebih dulu.

Semakin baik skill yang kamu miliki tentu saja kamu bisa bermain dengan baik dalam suatu gameplay.

Hal itu membuat kamu dapat dengan mudah untuk memenangkan pertandingan dan secara otomatis wr akan naik.

Gunakan Hero Terbaik yang Dimiliki

Hero adalah salah satu dasar penting dalam bermain game ML.

Dengan menggunakan hero terbaik yang kamu miliki, kamu bisa menunjukkan performa maksimal dalam pertandingan di land of dawn.

Bermain dengan Teman Squad atau Tim Pro

Cara ketiga yang bisa kamu lakukan untuk menaikan wr ML adalah dengan mabar dengan teman yang sudah pro dalam bermain game.

Jika kamu main bersama dengan teman yang sudah pro maka tingkat presentase kemenangan menjadi lebih tinggi dan bisa membantu menaikkan winrate Mobile Legendsmu.

Bermain Game dengan Percaya Diri

Siapa yang tidak percaya diri saat bermain game dan lebih sering bermain aman, lalu melakukan miss kill ataupun moment?

Nah mulai sekarang, kamu harus lebih percaya diri saat bermain game, sebab hal ini bisa mendukung kamu dalam bermain lebih baik nantinya.

Baca juga: Apa itu Kalkulator WR di Mobile Legends? Simak Di Sini!

Buat kamu yang ingin beli skin hero atau Top Up Diamond Mobile Legends, langsung saja ke VCGamers Marketplace ya!


Mau Dapat Informasi Terbaru di Dunia Web-3, Game, dan Teknologi Metaverse?

Yuk isi email kamu di bawah!