Bocoran Skin Collector April 2022

Skin Collector April 2022

Bocoran skin collector April 2022 sudah mulai muncul. Kamu tentu penasaran apa skin collector yang akan muncul pada April 2022 mendatang.

Meskipun masih awal bulan Maret 2022, namun kini bocoran skin collector April 2022 sudah mulai beredar di sejumlah media sosial.

Kamu tentu ingin mengetahui hero apa yang akan menerima skin collector bulan depan.

Bocoran skin collector April 2022 itu disampaikan leaker game Mobile Legends: Bang Bang.

Daripada penasaran, mari kita ulas siapa hero yang mendapatkan skin collector tersebut.

Bocoran Skin Collector April 2022

Skin Collector April 2022
Brody. Instagram/Dafrikun2

Skin collector adalah salah satu skin yang ada di dalam game Mobile Legends. Skin ini bisa kamu miliki dengan cara membelinya.

Kamu tentu tidak perlu ragu dengan tampilan skin tersebut. Pasalnya, game ini selalu mengeluarkan skin dengan tampilan yang keren dan menarik untuk kamu miliki

Selain itu, jangan sampai kelewatan kesempatan untuk memiliki skin collector.

Pada bulan April 2022 mendatang, leaker game ini sudah membagikan informasi tentang hero mana yang akan mendapatkannya.

Ya, hero yang mendapatkan skin collector April 2022 ini adalah Brody.

Baca juga: Bocoran Skin Starlight April 2022

Sudah dikonfirmasi melalui channel barunya Aceunyil! Brody akan mendapatkan skin Colelctor untuk bulan April 2022 nanti! untuk pilihan skin collectornya ditunggu segera! Bagaimana menurut kalian?” tulis leaker tersebut di akun instagramnya, dafrixkun2, dikutip VCNews, Jumat 4 Maret 2022.  

Hal ini tentunya akan menjadi kabar baik bagi player Mobile Legends khususnya user dari hero Brody.

Kamu pasti ingin memiliki skin ini agar bisa bermain dengan lebih keren dengan efek menarik ketika berada di dalam game.

Untuk memilikinya, kamu harus bersabar terlebih dahulu. Karena kita perlu menunggu informasi resmi dari pengembang game tersebut.

Namun demikian, setidaknya saat ini kamu bisa bersiap terlebih dahulu untuk memiliki skin itu pada April 2022.

Skill Brody Mobile Legends

Skin Collector Brody
Brody

Kita akan mengulas skill Brody Mobile Legends. Hal ini kita perlukan agar dapat menggunakannya ketika berada di dalam game.

Ketika yang ingin memiliki skin Brody Mobile Legends perlu tahu apa saja skill dari hero ini.

Hal itu kamu perlukan agar bisa memainkannya dengan baik.

Selain itu, agar kamu benar-benar dapat mengetahui kekurangan dan kelebihan Brody.

Berikut ini skill Brody yang perlu kamu ketahui!

Pasif – Abyss Corrosion

Brody memiliki skill pasif bernama Abyss Corrosion.

Diketahui bersama bahwa hero ini mempunyai Attack Speed yang dapat dibilang relatif lambat.

Tapi, Basic Attack yang dia punya dapat memberikan Damage yang besar ke hero lawan. Selain itu, juga meninggalkan “Abyss Mark” kepada hero lawan.

Selain itu, mereka juga akan mengalami efek Slow.

Setiap menyerang hero lawan dengan Basic Attack yang dimiliki, Brody akan mendapatkan tambahan Movement Speed.

Skill 1 – Abyss Impact

Skill 1 dari Brody, Abyss Impact. Hero ini akan mengeluarkan Shock Wave ke arah yang telah ditentukan ketika kamu aktifkan.

Kemudian, skill ini juga akan membuat hero lawan mengalami efek slow saat terkena Hit. Selain itu, juga akan meninggalkan “Abyss Mark” ke hero lawan.

Hero lawan yang terkena Hit ini akan menerima tambahan Damage serta mengalami efek Slow tambahan.

Skill 2 – Corrosive Strike

Ketika kamu menggunakan skill ini, Brody bakal berlari ke arah hero lawan. Dia akan membuat hero lawan terkena 200 Physical Damage (+70% Total Physical Attack).

Selain itu, lawan juga akan mengalami efek stun dalam waktu 0,8 detik serta meninggalakn 1 Stack Abyss Mark.

Brody bisa kembali bergerak dan Movement Speed yang dia punya akan meningkat 45 persen jika skill ini mengenai hero lawan.

Skill Ultimate – Torn-Apart Memory

Hero ini akan membuat hero ini mengunci hero lawan yang jaraknya 8 Yard. Serangan itu memberikan hero lawan sebesar 340 Physical Damage (+180% Physical ATK Tambahan).

Semua Abyss Mark bakal di-reset jika target sudah memiliki Abyss Mark.

Skill ini akan membuat hero lawan terkena Physical Damage yang setara 136 (+72 Physical ATK Tambahan) dan ditambah 4 persen dari HP hero lawan yang hilang untuk masing-masing Stack target.

Baca juga: Rekomendasi Build Brody Tersakit 2022

Jadwal Rilis Skin Collector April 2022

Gameplay Brody
Brody

Setelah mengetahui hero yang akan menerima skin tersebut, kita tentu mengulas tentang jadwal rilisnya.

Kita tentu perlu mengetahui jadwal rilis untuk bisa memilikinya.

Selain itu, supaya kita bisa tidak kehilangan kesempatan untuk memiliki skin ini.

Namun, hingga saat ini belum diketahui pasti jadwal rilis bocoran skin collector tersebut.

Kita perlu menunggu pengembang game memberikan informasi resmi tentang hal tersebut.


Mau Dapat Informasi Terbaru di Dunia Web-3, Game, dan Teknologi Metaverse?

Yuk isi email kamu di bawah!