Cara Top Up GoPay dengan Mudah
Ketika kamu melakukan transaksi untuk kebutuhan sehari-hari, kamu bisa memanfaatkan GoPay sebagai aplikasi pembayaran.
Selain untuk membayar transaksi, dengan menggunakan GoPay, kamu masih bisa melakukan banyak hal mulai dari bayar patungan makan bareng temen, transfer GoPay ke rekening bank buat bagi-bagi rezeki, hingga tarik tunai dan kirim tunai saldo tanpa kartu di ATM saat bepergian.
Namun untuk melakukan semua itu, kamu harus memiliki saldo di akun GoPay. Nah, di artikel ini kami akan membagikan cara mudah top up GoPay. Yuk disimak!
Baca juga:
Cara Top Up GoPay Menggunakan Mobile Banking
BCA
BIAYA ADMIN Rp1.000 • MIN. TRANSFER Rp10.000
- Login ke m-BCA.
- Pilih M-TRANSFER > TRANSFER BCA VIRTUAL ACCOUNT.
- Masukkan kode perusahaan untuk Gojek: 70001 dan nomor HP yang terdaftar pada aplikasi Gojek (contoh: 700010812XXXXXX).
- Masukan jumlah GoPay yang ingin diisi.
- Masukkan PIN m-BCA kamu.
- Ikuti petunjuk selanjutnya untuk menyelesaikan proses pengisian GoPay.
Jago
BIAYA ADMIN GRATIS! • MIN. TRANSFER Rp10.000
- Login ke aplikasi Jago.
- Di halaman Beranda, pilih Top Up e-Wallet > Kontak Baru > GoPay.
- Pilih kontak atau masukkan nomor telepon yang terdaftar pada aplikasi Gojek.
- Masukkan jumlah GoPay yang ingin diisi dan pilih Kantong sumber dana.
- Ikuti petunjuk selanjutnya untuk menyelesaikan proses pengisian GoPay.
Mandiri
BIAYA ADMIN Rp1.000 • MIN. TRANSFER Rp15.000
- Login ke Livin’ by Mandiri.
- Pilih Bayar > Buat Pembayaran Baru > Multipayment > GoPay Customer.
- Masukkan nomor telepon yang terdaftar pada aplikasi Gojek.
- Masukkan jumlah GoPay yang ingin diisi.
- Ikuti petunjuk selanjutnya untuk menyelesaikan proses pengisian GoPay.
BRI
BIAYA ADMIN Rp1.000 • MIN. TRANSFER Rp10.000
- Login ke BRImo.
- Pilih Dompet Digital GoPay Customer.
- Masukkan nomor HP yang terdaftar pada aplikasi Gojek.
- Masukkan jumlah GoPay yang ingin diisi.
- Masukkan PIN untuk memverifikasi transaksi.
- Ikuti petunjuk selanjutnya untuk menyelesaikan proses pengisian GoPay.
BNI
BIAYA ADMIN Rp1.000 • MIN. TRANSFER Rp10.000
- Buka ke BNI Mobile Banking.
- Pilih Pembelian > Top Up GoPay > GoPay CUSTOMER.
- Masukkan nomor HP yang terdaftar pada Gojek.
- Masukkan jumlah top up yang diinginkan.
- Ikuti instruksi untuk menyelesaikan transaksi.
Bank Lainnya
BIAYA ADMIN Rp6.500 • MIN. TRANSFER Rp10.000
- Buka aplikasi Mobile Banking.
- Pilih menu Transfer.
- Pilih opsi Transfer atau Transfer ke Bank Lain.
- Masukkan nomor virtual account GoPay: 898 + nomor HP terdaftar di GoPay (contoh: 898081234567890).
- Masukkan jumlah saldo yang ingin top up.
- Periksa detail transaksi dan selesaikan proses transfer.
Cara Top Up GoPay di Minimarket
Indomaret
BIAYA ADMIN Rp1.500 • MIN. TRANSFER Rp10.000
- Buka aplikasi GoPay & klik ikon + (Top up) di halaman utama.
- Isi jumlah top up dan klik menu pilihan metode top up.
- Pilih Indomaret sebagai metode top up.
- Klik “Top up” untuk mendapatkan barcode.
- Tunjukkan barcode ke kasir, lalu bayar jumlah nominal top up plus biaya admin Rp1.500.
- Top up akan diterima dalam waktu kurang dari 24 jam.
Alfamart
BIAYA ADMIN Rp2.000 • MIN. TRANSFER Rp10.000
- Minta bantuan kasir untuk mengisi GoPay.
- Beritahu nomor HP yang kamu pakai di aplikasi Gojek.
- Beritahu nominal isi GoPay (pilih: Rp20.000, Rp50.000, Rp100.000, Rp200.000, Rp300.000, Rp400.000, Rp500.000).
- Bayar nominal yang ingin kamu isi ke kasir (plus biaya admin Rp2.000).
- Kasir akan mengisi saldo ke akun GoPay kamu.
- Pastikan GoPay kamu sudah bertambah. Caranya, klik Lainnya di halaman utama, lalu klik Riwayat.
- Simpan bukti pembayarannya.
Alfamidi
BIAYA ADMIN Rp2.000 • MIN. TRANSFER Rp10.000
- Minta bantuan kasir untuk mengisi GoPay.
- Beritahu nomor HP yang kamu pakai di aplikasi Gojek.
- Beritahu nominal isi GoPay (pilih: Rp20.000, Rp50.000, Rp100.000, Rp200.000, Rp300.000, Rp400.000, Rp500.000).
- Bayar nominal yang ingin kamu isi ke kasir (plus biaya admin Rp2.000).
- Kasir akan mengisi saldo ke akun GoPay kamu.
- Pastikan GoPay kamu sudah bertambah. Caranya, klik Lainnya di halaman utama, lalu klik Riwayat.
- Simpan bukti pembayarannya.
Dan+Dan
BIAYA ADMIN Rp2.000 • MIN. TRANSFER Rp10.000
- Minta bantuan kasir untuk mengisi GoPay.
- Beritahu nomor HP yang kamu pakai di aplikasi Gojek.
- Beritahu nominal isi GoPay (pilih: Rp20.000, Rp50.000, Rp100.000, Rp200.000, Rp300.000, Rp400.000, Rp500.000).
- Bayar nominal yang ingin kamu isi ke kasir (plus biaya admin Rp2.000).
- Kasir akan mengisi saldo ke akun GoPay kamu.
- Pastikan GoPay kamu sudah bertambah. Caranya, klik Lainnya di halaman utama, lalu klik Riwayat.
- Simpan bukti pembayarannya.
Lawson
BIAYA ADMIN Rp2.000 • MIN. TRANSFER Rp10.000
- Minta bantuan kasir untuk mengisi GoPay.
- Beritahu nomor HP yang kamu pakai di aplikasi Gojek.
- Beritahu nominal isi GoPay (pilih: Rp20.000, Rp50.000, Rp100.000, Rp200.000, Rp300.000, Rp400.000, Rp500.000).
- Bayar nominal yang ingin kamu isi ke kasir (plus biaya admin Rp2.000).
- Kasir akan mengisi saldo ke akun GoPay kamu.
- Pastikan GoPay kamu sudah bertambah. Caranya, klik Lainnya di halaman utama, lalu klik Riwayat.
- Simpan bukti pembayarannya.
Mitra Tokopedia
BIAYA ADMIN Rp2.000 • MIN. TRANSFER Rp10.000
- Minta bantuan penjaga warung/toko untuk mengisi GoPay.
- Beritahu nomor HP yang kamu pakai di aplikasi Gojek.
- Beritahu nominal isi GoPay.
- Bayar nominal yang ingin kamu top up ke penjaga warung/toko (plus biaya admin Rp2.000).
- Penjaga warung/toko akan top up saldo ke akun GoPay kamu.
- Pastikan GoPay kamu sudah bertambah. Caranya, klik Lainnya di halaman utama, lalu klik Riwayat.
- Simpan bukti pembayarannya.
BRI Link
BIAYA ADMIN Rp5.000 • MIN. TRANSFER Rp20.000
- Minta bantuan kasir untuk mengisi GoPay.
- Informasikan jumlah saldo yang ingin Anda top up.
- Konfirmasi dan bayar jumlah top up beserta biaya admin kepada agen.
- Agen akan memproses transaksi dan mengkonfirmasi top up..
Pos Indonesia
BIAYA ADMIN Rp2.000 • MIN. TRANSFER Rp10.000
- Minta bantuan petugas loket buat isi GoPay.
- Kasih tau nomor HP-mu dan jumlah GoPay yang ingin diisi ke petugas loket.
- Begitu petugasnya selesai, pastiin GoPay kamu udah bertambah. Caranya, klik Eksplor di halaman utama, klik Fitur lainnya, lalu klik Riwayat.
Pegadaian
BIAYA ADMIN Rp2.000 • MIN. TRANSFER Rp10.000
- Minta bantuan kasir untuk mengisi GoPay.
- Beritahu nomor HP yang kamu pakai di aplikasi Gojek.
- Beritahu nominal isi GoPay (pilih: Rp20.000, Rp50.000, Rp100.000, Rp200.000, Rp300.000, Rp400.000, Rp500.000).
- Bayar nominal yang ingin kamu isi ke kasir (plus biaya admin Rp2.000).
- Kasir akan mengisi saldo ke akun GoPay kamu.
- Pastikan GoPay kamu sudah bertambah. Caranya, klik Lainnya di halaman utama, lalu klik Riwayat.
- Simpan bukti pembayarannya.
Top Up via Aplikasi GoPay
BCA OneKlik
BIAYA ADMIN Rp1.000 • MIN. TRANSFER Rp0
- Pilih Isi Saldo lalu pilih tab Instan.
- Masukkin jumlah GoPay yang mau diisi.
- Pilih kartu BCA yang mau dipakai atau tambah kartu baru.
- Klik LANJUT.
- Konfirmasi pembayaran lalu pilih KONFIRMASI & BAYAR.
- Masukkin PIN GoPay kamu.
- Setelah berhasil isi saldo, kamu bakal dapet notifikasi kalau GoPay kamu udah bertambah.
BRI Direct Debit
BIAYA ADMIN Rp1.000 • MIN. TRANSFER Rp10.000
- Pilih Isi Saldo lalu pilih tab Instan.
- Masukkin jumlah GoPay yang mau diisi.
- Pilih kartu BRI yang mau dipakai atau tambah kartu baru.
- Klik LANJUT.
- Konfirmasi pembayaran lalu pilih KONFIRMASI & BAYAR.
- Masukkin PIN GoPay kamu.
- Setelah berhasil isi saldo, kamu bakal dapet notifikasi kalau GoPay kamu udah bertambah.
Jago
BIAYA ADMIN GRATIS! • MIN. TRANSFER Rp10.000
- Pilih Isi Saldo lalu pilih tab Instan.
- Masukkin jumlah GoPay yang mau diisi.
- Pilih sumber dana Kantong Jago dan Tambahkan rekening Jago.
- Klik LANJUT.
- Konfirmasi pembayaran lalu pilih KONFIRMASI & BAYAR.
- Masukkin PIN GoPay kamu.
- Setelah berhasil isi saldo, kamu bakal dapet notifikasi kalau GoPay kamu udah bertambah.
Cara Top Up GoPay Melalui ATM
BCA
BIAYA ADMIN Rp1.000 • MIN. TRANSFER Rp10.000
- Masukkan kartu ATM dan PIN kamu.
- Masuk ke menu TRANSFER dan klik BCA Virtual Account.
- Masukkan kode perusahaan untuk Gojek: 70001 dan nomor HP-mu yang terdaftar pada aplikasi Gojek (contoh: 700010812XXXXXX).
- Masukkan jumlah GoPay yang ingin diisi.
- Ikuti petunjuk selanjutnya untuk menyelesaikan proses pengisian GoPay.
BNI
BIAYA ADMIN Rp1.000 • MIN. TRANSFER Rp10.000
- Masukkan kartu ATM dan PIN kamu.
-
Masuk ke pilihan MENU LAIN > PEMBAYARAN > MENU BERIKUTNYA > MENU BERIKUTNYA > PEMBAYARAN LAIN-LAIN.
-
Masukkan kode perusahaan untuk Gojek: 9003 kemudian diikuti nomor HP-mu yang terdaftar pada aplikasi Gojek (contoh: 90030812XXXXXX).
- Masukkan jumlah GoPay yang ingin diisi.
- Ikuti petunjuk selanjutnya untuk menyelesaikan proses pengisian GoPay.
BRI
BIAYA ADMIN Rp1.000 • MIN. TRANSFER Rp10.000
- Masukkan kartu ATM dan PIN kamu.
- Masuk ke menu TRANSAKSI LAINNYA dan klik PEMBELIAN.
- Pilih TOP UP GoPay, masukkan kode perusahaan Gojek: 301341 dan nomor HP-mu yang terdaftar pada aplikasi Gojek (contoh: 3013410812XXXXXX).
- Masukkan jumlah GoPay yang ingin diisi.
- Ikuti petunjuk selanjutnya untuk menyelesaikan proses pengisian GoPay.
Mandiri
BIAYA ADMIN Rp1.000 • MIN. TRANSFER Rp15.000
- Masukkan kartu ATM dan PIN kamu.
- Masuk ke menu BAYAR/BELI > LAINNYA > LAINNYA > pilih e-Commerce.
- Masukkan kode perusahaan untuk Gojek: 60737.
- Masukkan nomor HP-mu yang terdaftar pada aplikasi Gojek.
- Masukkan jumlah GoPay yang ingin diisi.
- Ikuti petunjuk selanjutnya untuk menyelesaikan proses pengisian GoPay.
ATM Bersama
BIAYA ADMIN Rp6.500 • MIN. TRANSFER Rp10.000
- Kunjungi ATM Bersama.
- Masukkan kartu ATM dan masukkan PIN.
- Pilih opsi TRANSFER atau TRANSFER ANTAR BANK.
- Masukkan kode bank Permata (013) diikuti nomor virtual account GoPay: 898 + nomor HP terdaftar di GoPay (contoh: 013898081234567890).
- Tentukan jumlah saldo yang ingin top up.
- Periksa detail transaksi dan konfirmasi pembayaran.
Bank Lainnya
BIAYA ADMIN Rp6.500 • MIN. TRANSFER Rp10.000
- Kunjungi ATM bank.
- Masukkan kartu ATM dan masukkan PIN.
- Pilih opsi TRANSFER atau TRANSFER ANTAR BANK.
- Masukkan kode bank lainnya diikuti nomor virtual account GoPay.
- Tentukan jumlah saldo yang ingin top up.
- Periksa detail transaksi dan konfirmasi pembayaran.
Top Up GoPay dengan Virtual Account
BCA
BIAYA ADMIN GRATIS! • MIN. TRANSFER Rp10.000
- Buka aplikasi Mobile Banking BCA.
- Pilih menu Bayar Tagihan dari menu utama.
- Pilih opsi VIRTUAL ACCOUNT di daftar layanan pembayaran.
- Masukkan nomor virtual account GoPay: 88009 + nomor HP terdaftar di GoPay (contoh: 8800981234567890).
- Tentukan jumlah saldo yang ingin top up.
- Periksa detail transaksi dan konfirmasi pembayaran.
BRI
BIAYA ADMIN GRATIS! • MIN. TRANSFER Rp10.000
- Buka aplikasi Mobile Banking BRI.
- Pilih menu BAYAR atau BAYAR TAGIHAN dari menu utama.
- Pilih opsi VIRTUAL ACCOUNT di daftar layanan pembayaran.
- Masukkan kode bayar GoPay: 86014 + nomor HP terdaftar di GoPay (contoh: 86014081234567890).
- Tentukan jumlah saldo yang ingin top up.
- Periksa detail transaksi dan konfirmasi pembayaran.
BNI
BIAYA ADMIN Rp1.000 • MIN. TRANSFER Rp10.000
- Buka aplikasi Mobile Banking BNI.
- Pilih menu BAYAR TAGIHAN dari menu utama.
- Pilih opsi VIRTUAL ACCOUNT di daftar layanan pembayaran.
- Masukkan nomor virtual account GoPay: 78123 + nomor HP terdaftar di GoPay (contoh: 78123081234567890).
- Tentukan jumlah saldo yang ingin top up.
- Periksa detail transaksi dan konfirmasi pembayaran.
Permata
BIAYA ADMIN GRATIS! • MIN. TRANSFER Rp10.000
- Buka aplikasi Mobile Banking Bank Permata.
- Pilih menu BAYAR TAGIHAN dari menu utama.
- Pilih opsi VIRTUAL ACCOUNT di daftar layanan pembayaran.
- Masukkan nomor virtual account GoPay: 013 + nomor HP terdaftar di GoPay (contoh: 013081234567890).
- Tentukan jumlah saldo yang ingin top up.
- Periksa detail transaksi dan konfirmasi pembayaran.
Mandiri
BIAYA ADMIN GRATIS! • MIN. TRANSFER Rp15.000
- Buka aplikasi Mobile Banking Bank Mandiri.
- Pilih menu BAYAR atau BAYAR TAGIHAN dari menu utama.
- Pilih opsi VIRTUAL ACCOUNT di daftar layanan pembayaran.
- Masukkan nomor virtual account GoPay: 8999 + nomor HP terdaftar di GoPay (contoh: 8999081234567890).
- Tentukan jumlah saldo yang ingin top up.
- Periksa detail transaksi dan konfirmasi pembayaran.
Manfaat Menggunakan GoPay
Selain bisa digunakan untuk transaksi konvensional seperti bayar patungan makan bareng temen, transfer GoPay ke rekening bank, tarik tunai dan kirim tunai saldo tanpa kartu di ATM.
Kamu juga bisa memanfaatkan GoPay sebagai alat pembayaran ketika bertransaksi di VCGamers Marketplace.
Di VCGamers Marketplace kamu bisa melakukan top up game, beli voucher game, hingga produk digital lainnya seperti premium Spotify, Netflix, dan masih banyak lagi.
Semua transaksi di atas bisa kamu lakukan dengan mudah jika memilih menggunakan pembayaran melalui GoPay.
Baca juga:
Nah, demikianlah pembahasan kita kali ini mengenai cara top up GoPay. Semoga informasi ini berguna untukmu.
Jangan lupa untuk top up game favoritmu dengan cepat dan termurah hanya di VCGamers Marketplace!