VCGamers kembali melakukan analisa BNB/USDT dan BTC/USDT pada hari ini, Rabu 27 Juli 2022.
Selain itu, VCGamers juga melakukan prediksi BNB dan BTC. Hal ini dilakukan dengan memperhatikan candlestick dari kedua aset kripto tersebut.
Bagaimana hasil analisa VCGamers? Mari kita simak ulasannya!
Baca juga: $VCG Token Kripto VCGamers Resmi Meluncur, Simak Info Lengkapnya! Talk Community dengan Jagoan Profit, VCGamers Kasih Bocoran Soal NFT Marketplace Ayo Join Discord VCGamers dan Ikutan Turnamen Game dengan Hadiah Menarik!
Analisa BNB/USDT
Berdasarkan analisa VCGamers, market BNB/USDT saat ini sedang membentuk pattern Bullish Cup & Candle.
Di mana, seller akan mencoba untuk membawa buyer terdorong ke support pada harga $252,- / $247,-.
Kemudian, diprediksi buyer akan melawan tekanan dari seller menuju ke resisten pada harga $260,- / $265,-yang masih di area Range-nya.
Baca juga: Laris Manis, Ratusan Lahan RansVerse Habis Terjual dalam 35 Menit Kolaborasi dengan RansVerse, Mahasiswa SBM ITB Bisa Kuliah di Metaverse Pertama di Indonesia Yeay! EIGER Adventure Akan Segera Hadir di RansVerse
Analisa BTC/USDT
Selajutnya, pada market BTC/USDT sudah terbentuk pattern bullish falling wedge.
Di mana, buyer mampu melawan tekanan seller dengan signifikan.
Diprediksi akan mendorong ke atas di resisten harga $22.062,- /$22.476,-.
Apabila tidak sampai resisten tersebut atau seller lebih kuat menekan dorongan buyer maka market akan fullback terdampak ke support di harga $21.197,- / $20.722,-.
Baca juga: Cara Membeli $VCG Token di Indodax Coba Sekarang! Ini Cara Membeli $VCG Token di Pancakeswap Cara Membeli $VCG Token di Uniswap
Selalu lakukan riset secara mendalam atau DYOR (do your own research) sebelum memutuskan untuk melakukan investasi kripto.
Hal ini kamu butuhkan karena investasi kripto merupakan aktivitas yang berisiko tinggi.
Perbanyak literasi dan informasi tentang aset kripto yang dipilih untuk berinvestasi.
Sehingga, kamu dapat meminimalisir potensi kerugian yang muncul ketika melakukan investasi kripto.