VCGamers melakukan analisa BNB/USDT dan BTC/USDT hari ini.
Analisa dilakukan dengan memperhatikan candlestick dari kedua aset kripto tersebut.
Bagaimana hasil analisa BNB dan BTC pada hari ini? Mari kita simak!
Baca juga: $VCG Token Kripto VCGamers Resmi Meluncur, Simak Info Lengkapnya! $VCG Token Resmi Terdaftar di Bappebti VCGamers Gelar Event Gaming Your Way, Berhadiah Laptop dan HP Gaming!
Analisa BNB
Prediksi market BNB/USDT saat ini, buyer sudah berhasil melewati resisten tersebut.
Selanjutnya, saat ini buyer sedang menahan pergerakan seller untuk naik kembali menuju resisten di harga $324,- / $327,- / $331,-.
Baca juga: Kaabaverse Kolaborasi dengan RansVerse Laris Manis, Ratusan Lahan RansVerse Habis Terjual dalam 35 Menit Kolaborasi dengan RansVerse, Mahasiswa SBM ITB Bisa Kuliah di Metaverse Pertama di Indonesia
Analisa BTC
Selanjutnya, pada market BTC/USDT buyer diprediksi sudah berhasil melewati resisten di harga $22.788,- / $23.236.
Jika buyer melewati resisten tersebut maka akan melanjutkan ke resisten di harga $23.236,- / $23.675,- / $23.987,-
Baca juga: Cara Membeli $VCG Token di Indodax Cara Membeli $VCG Token di Uniswap Coba Sekarang! Ini Cara Membeli $VCG Token di Pancakeswap
Demikian hasil analisa dan prediksi VCGamers pada kedua aset kripto tersebut.
Selalu lakukan riset mendalam sebelum memutuskan untuk investasi aset kripto.
Karena, investasi aset kripto memiliki risiko yang tinggi sebagaimana dengan potensi keuntungannya.
Di sampaing itu, kumpulkan informasi sebanyak- banyaknya tentang suatu aset kripto.
Hal ini akan memudahkan kita untuk memilih aset yang dingin diinvestasikan atau tidak.
Diketahui bahwa terdapat sejumlah aset kripto di tanah air.
Baru-baru ini, Bappebti telah mengeluarkan daftar aset kripto dapat diperjualbelikan di Indonesia.
Salah satu aset crypto itu adalah $VCG Token.
Kamu bisa menjual dan membeli aset kripto tersebut dengan menemukannya di Centralized Exchange (CEX) yaitu Indodax.
Tapi, tetap DYOR sehingga kamu dapat membeli atau menjual pada kondisi yang paling tepat.