11 HP RAM 6GB dibawah 2 Juta, Termurah dan Terbaik 2024

Terdapat 11 HP RAM 6GB dibawah 2 juta termurah dan terbaik 2024, berikut: 1. Redmi Note 11 Pro. 2. Realme C53. 3. POCO M4 Pro. 5. Oppo A53 
rekomendasi hp gaming 1 jutaan
rekomendasi hp gaming 1 jutaan

Berbagai brand HP kini menyediakan produk dengan RAM 6GB dibawah 2 juta. Saking banyaknya pilihan mungkin beberapa dari kalian bingung untuk menentukan produk mana yang terbaik. 

Sebenarnya semua produk dari brand besar HP tidak ada yang buruk. Baik buruk sebuah produk tergantung dari tujuan penggunaannya. 

Apabila kamu ingin mencari HP dengan RAM 6GB dibawah 2 juta maka kamu harus menyesuaikan kebutuhanmu dengan ponsel yang kamu beli. Beberapa ponsel yang akan kami rekomendasikan ini meski harganya kurang dari 2 juta kemampuannya sudah cukup bagus. 

Baca juga: Rekomendasi HP untuk Memainkan Game Zenless Zone Zero

HP RAM 6GB dibawah 2 Juta 

HP dengan RAM 6GB sudah menjanjikan performa yang cukup nyaman untuk kegiatan sehari-hari seperti gaming, menonton film, fotografi, dan lain sebagainya. Agar kamu tidak bingung lagi memilih HP dibawah 2 jutaan mana yang terbaik maka sebaiknya simak penjelasan lengkapnya di bawah ini: 

Redmi Note 11 Pro

Redmi Note 11 Pro - HP Gaming 3 Jutaan
Redmi Note 11 Pro. (Source: Eraspace)

Meskipun kini sudah ada Redmi 13 hingga Redmi Note 13 dengan berbagai pilihan variannya. Redmi Note 11 Pro masih menjadi ponsel dibawah 2 jutaan yang menjanjikan performa bagus. 

Ponsel ini menggunakan chipset Helio G96 dan RAM 6GB/128GB. Selain itu untuk seri ponsel Xiaomi ini juga tersedia RAM berkapasitas 8GB/128GB. 

Redmi Note 11 Pro sudah menggunakan layar Super AMOLED berukuran 6.67 inci beresolusi 2400 x 1080 piksel dan refresh rate 120Hz. 

Pada bagian layar ponsel ini juga ada teknologi Sunlight Display yang membuatnya cukup terang ketika berada di bawah terik sinar matahari. 

Untuk kamu yang mencari ponsel murah dengan kualitas kamera terbaik maka ponsel ini adalh pilihan tepat. Redmi Note 11 Pro menggunakan lensa beresolusi 108 MP kamera ultra wide 8 MP, kamera macro 2MP, dan kamera depan 16MP. 

Ponsel ini juga cukup awet digunakan karena sudah menggunakan baterai berkapasitas 5000mAh. Selain itu HP RAM 6GB dibawah 2 jutaan ini juga sudah mendukung fitur pengisian daya cepat hingga 67W. 

Realme C53

Realme C53
Realme C53. Source: Realme

Ponsel yang dirilis pada tahun 2023 kemarin masih layak untuk kamu beli di tahun 2024 ini. Layar Realme C53 beruuran 6.74 inci dengan refresh rate 90Hz. 

Body smartphone ini cukup tipis tetapi sudah menggunakan baterai berkapasitas 5000mAh lengkap dengan dukungan fitur SUPER VOOC 33W. 

Ponsel ini juga menggunakan RAM berukuran 6GB dan fitur RAM dinamis 6GB. Sehingga secara total Realme C53 menggunakan RAM 12GB. Terdapat varian memori internal berukuran 128GB. 

POCO M4 Pro

Poco M4 Pro 5G
Poco M4 Pro 5G. Source: Poco

Poco M4 Pro adalah yang menggunakan layar Super AMOLED. Ponsel ini menggunakan RAM 6GB/ 128GB. 

Spesifikasi layar Super AMOLED membuat ponsel dibawah 2 jutaan ini mempunyai kualitas layar yang tajam. Ponsel ini punya ukuran layar 6.43 inci. 

Ponsel ini juga cukup nyaman untuk digunakan bermain game karena mempunyai kapasitas baterai 5000mAh dan fitur fast charging 33W. Untuk kegiatan memotret ponsel ini juga tidak kalah, POCO M4 menggunakan kamera utama 64MP, kamera utama lain 8MP, dan kamera selfie 2 MP. 

Baca juga: 5 Rekomendasi HP 5G Murah Juni 2024, Harga Rp 1 Jutaan!

Oppo A53 

Hp 2 jt RAM 6
Oppo A53. Sumber: Official Site

HP Oppo dibawah 2 jutaan ini sudah menggunakan chipset Snapdragon 460 dan RAM 6GB. Untuk aktivitas yang ringan ponsel ini adalah pilihan yang tepat.

Terutama kamu yang suka bermain game Mobile Legends, ponsel ini cukup nyaman untuk bermain di grafis sedang. 

Ponsel ini menggunakan layar berukuran 6.5 inci dengan refresh rate 90Hz dan resolusi HD+. Oppo A53 adalah HP RAM 6GB dibawah 2 juta terbaik yang cocok untuk kamu beli tahun ini. 

Redmi 9T 

poco m3 vs redmi 9t
Poco M3 vs Redmi 9T (Sumber: GSMArena)

Ponsel keluaran Februari 2021 ini menggunakan chipset Snapdragon 662 yang cukup mumpuni untuk aktivitas gaming ringan. Kamu yang suka fotografi juga sudah cukup dimanjakan dengan kamera utama ponsel ini yang beresolusi 48 MP. 

Ponsel ini juga mempunyai kamera utama lain beresolusi 8MP, kamera makro 8MP, dan kamera depan 2 MP. Kapasitas baterai yang digunakan oleh ponsel ini 6000mAh dengan kemampuan pengisian daya cepat 18W. 

Redmi 9T adalah ponsel Xiaomi entry level dengan berbagi fitur yang menawarkan kualitas bagus. 

Vivo Y20S

Vivo RAM 8
Vivo Y20s (Sumber: Sandroid)

HP RAM 6GB dibawah 2 jutaan selanjutnya adalah vivo Y20S yang menggunakan chipset Snapdragon 450. Ponsel ini sudah menggunakan sistem Android  10 dengan kapasitas baterai 5000 mAh. Layar HP ini berukuran 6,51 inci beresolusi HD+. 

Ponsel ini juga mempunyai konfigurasi triple camera dengan resolusi 13MP + 2MP +2MP. Kualitas video dan foto yang dihasilkan lumayan bagus. 

Kapasitas bataerai ponsel ini meungkinkannya untuk digunakan beraktivitas seharian tanpa perlu khawatir kehabisan baterai.

Baca juga: Rekomendasi HP Oppo Dibawah 2 Juta RAM 6GB di 2024 

Infinix HOT 10S

Infinix_Hot_10s_5
Infinix Hot 10S. Sumber: Official Site

Ponsel RAM 6GB dibawah 2 jutaan ini menggunakan triple camera dan kapasitas RAM baterai yang lumayan besar. Dengan baterai yang cukup besar ponsel ini cocok untuk aktivitas gaming seharian. 

Kamera utama ponsel ini beresolusi 48MP dan dapat menghasilkan video berkualitas 1080p di FPS. Ponsel ini tersedia dalam 2 varian RAM 6GB dan 4 GB. 

Layar ponsel ini berukuran 6.82 inci TFT IPS beresolusi 720 x 1640 piksel dengan refresh rate 6000mAh. Kapasitas baterai yang digunakan ponsel ini 6000mAh sehingga cukup awet untuk aktivitas gaming. 

Techno Spark 7 Pro

Techno Spark 7 Pro
Sumber: YouTube Whatmobile

Ponsel ini masuk ke pasar Indonesia pada Juni 2021. Tecno Spark 7 Pro merupakan ponsel entry level yang punya spesifikasi mumpuni di kelasnya. HP ini menggunakan triple camera dengan konfigurasi 48 MP yang didukung kamera 2 Mp dan kamera QVGA. 

Bagian depan ponsel ini terdapat kamera selfie 8 MP dengan fitur unggulan yang bernama Super night Shot. Tecno Spar 7 Pro ditenagai oleh MediaTek Helio G80 yang menunjang berbagai aktivitas gaming, scrolling, dan menonton film. 

Baterai ponsel ini juga cukup besar yaitu 5000mAh sehingga cukup awet diajak beraktivitas seharian. 

Samsung Galaxy A05

Samsung Galaxy A05s
Samsung Galaxy A05s. Source: VCGamers

Dalam daftar ini Samsung Galaxy A05 merupakan ponsel Android paling populer di tahun 2024. Ponsel ini mempunyai RAM 6GB kamera beresolusi 50 MP dan fitur fast charging. 

Layar ponsel ini menggunakan IPS LCD beresolusi 720 x 1600 piksel. Chipset yang digunakan ponsel ini adalah Helio G85. 

Kamera utama Samsung Galaxy A05 beresolusi 50 MP dan kamera depth 2 MP. Di level HP satu jutaan spesifikasi semacam ini sudah sangat umum. 

Infinix Note 7

Infinix Note 7 lite
Infinix Note 7 lite untuk main game

Ponsel ini menawarkan ruang penyimpanan internal yang cukup longgar dan RAM 6GB dengan harga jual di bawah Rp2 juta. Penampilan body HP ini berwarna cerah sehingga memberikan kesan yang ceria. 

Meskipun sudah banyak ponsel Infinix lainnya dengan spesifikasi yang lebih tinggi dan harga yang murah. Infinix Note 7 masih menjadi ponsel yang layak untuk dibeli tahun 2024. 

Ponsel ini menggunakan Octa-core dan layar berukuran 6,9 inci sehingga cukup bertenaga. Layarnya yang lebar juga membuat ponsel ini cukup nyaman untuk digunakan dalam aktivitas gaming, nonton film, dan kegiatan lainnya sehari-hari. 

POCO M3 Pro 5G

hp 5g murah (3)
POCO M3 Pro. Sumber: blibli.com

POCO M3 Pro 5G tersedia dalam 2 varian dengan RAM 6GB dan memori internal 128 GB. HP ini mempunyai layar berukuran 6.5 inci dengan resolusi Full HD+ dan refresh rate 90 Hz. 

Chipset yang digunakan MediaTek Dimensity 700, POCO M3 Pro 5G sudah mendukung koneksi internet 5G. Kamera utama ponsel ini beresolusi 48 MP, kamera depth 2 Mp, dan kamera selfie 8 MP.

Demikian rekomendasi HP RAM 6GB dibawah 2 Juta  yang ccocok untuk kamu beli tahun 2024 ini.

Baca juga: 5 HP Infinix Terbaru 2024, Mulai Rp1 Jutaan aja!

Top Up Game favoritmu dan beli produk digital lainnya dengan harga termurah hanya di VCGamers Marketplace!


Mau Dapat Informasi Terbaru di Dunia Web-3, Game, dan Teknologi Metaverse?

Yuk isi email kamu di bawah!